Tuesday, 7 June 2011

Good Governance

Dalam Akuntansi sektor publik dikenal satu konsep yang dinamakan Good Governance.

Menurut World Bank, Governance diartikan sebagai tata cara pemerintah dalam mengelola sumber daya sosial dan ekonomi untuk kepentingan pembangunan masyarakat. Sehingga Good Governance dapat diartikan sebagai pengelolaan sumber daya yang baik.

Karakteristik Good Governance yang dapat diperankan dalam akuntansi sektor publik ialah:
1. Transparansi
2. Akuntabilitas Publik
3. Value For Money


-Mardiasmo, Akuntansi Sektor Publik

No comments:

Post a Comment

Untuk kritik dan saran, silahkan beri komentar..

Cover Radiator Yamaha MT25 Full CNC Series

Jangan SALAH pilih cover radiator, niat ingin menjaga kisi-kisi radiator namun malah membuat sirkulasi udaranya tidak maksimal,berdampak ...